GEOLOGI PRESENTASI

75
 Geology adalah ilmu yang mempelajari planet Bumi, termasuk Komposisi, keterbentukan, dan sejarahnya. Karena Bumi tersusun oleh batuan, pengetahuan mengenai komposisi, pembentukan, dan sejarahnya merupakan hal utama dalam memahami sejarah bumi Whitten, DGA and Brooks, JRV. 1977. The Penguin Dictionary of Geology . Middlesex: Penguin Books. p. 204. 

Transcript of GEOLOGI PRESENTASI

GEOLOGI

Geology adalah ilmu yang mempelajari planet Bumi, termasuk Komposisi, keterbentukan, dan sejarahnya. Karena Bumi tersusun oleh batuan, pengetahuan mengenai komposisi, pembentukan, dan sejarahnya merupakan hal utama dalam memahami sejarah bumiWhitten, DGA and Brooks, JRV. 1977. The Penguin Dictionary of Geology. Middlesex: Penguin Books. p. 204.GEOSPHERE

BENCANA GEOLOGI

STRUKTUR BUMI

KERAK BUMI Kerak bumi merupakan lapisan paling luar : keras, padat, relatifdingin, ketebalan70 -100 km, tersusun dari batuan beku, batuan sedimen, dan batuanubahan.Kerak bumi dibedakan menjadi dua : Kerak Samudra dan Kerak Benua

MantelMantel bumi terdiri dari dua bagian :Mantel luar ketebalan 40 - 400 km. memiliki densitas antara 3,3 sampai 4,3 gm/ cm3Mantel dalam ketebalan 900 - 2700 km. mengandung senyawa padat MgO dan SiO2

INTI BUMIInti Luar ( outer core ) bersifat cairan pekat (liquid) , ketebalan antara 2.900 km - 5.100 km. kaya akan Besi dan Nikel, suhunya berkisar 4.500 C.Inti Dalam yaitu bagian yang mempunyai sifat padatan (solid).

Bagian-bagian Atmosfer dan Perannya

Komposisi udaraN2 78 %O2 21 %Ar 0,9 %CO2 0,03%Unsur jejak