presentasi petir

download presentasi petir

of 10

Transcript of presentasi petir

  • 8/18/2019 presentasi petir

    1/10

    PENYALUR PETIR

    PENDAHULUAN

    Petir merupakan fenomena alam yang selalu menghantarkan muatan listriknya

    ke bumi tanpa kendali dan dapat menyebabkan kerugian harta benda dan bahkan nyawa

    manusia sekalipun. Apabila aliran listrik akibat sambaran petir mengalir melalui tubuh

    manusia maka organ tubuh yang dilaluinya akan mengalami shock terke!ut".

    Arus tersebut dapat menyebabkan terhentinya ker!a !antung. selain itu efek 

    rangsangan dan panas akibat dari arus petir pada organ tubuh dapat !uga melumpuhkan

     !aringan otot bahkan bila energinya terlalu kuat dapat menghanguskan tubuh manusia.

    Petir telah banyak membuat kerugian pada manusia dan kerusakan pada

     peralatan se!ak dulu. #emakin banyaknya pemakaian alat elektronik dan peralatan

    tegangan rendah saat ini telah meningkatkan !umlah statistik kerusakan yang

    ditimbulkan oleh pengaruh sambaran petir baik langsung maupun tidak langsung.

    $anusia merasa terancam dengan adanya fenomena alam tersebut.

    $aka dari itu manusia berusaha menciptakan sebuah alat yang dapat

    menghindari sambaran petir yang dapat merusak atau bahkan menghilangkan

    nyawanya sendiri. %ila kita melihat atau sedang ter!adi hantaran petir sebaiknya kita

    menghindari tempat yang terbuka dan basah.

  • 8/18/2019 presentasi petir

    2/10

    PERATURAN ISTALLASI PENYALUR PETIR .

    $enteri tenaga ker!a republik indonesia menetapkan peraturan tenaga ker!a

    tentang pengawasa penyalur petir dengan no.&eputusan PE'.()*$EN*+,-, yang

    mengatur tentang installasi penyalur petir. ang mencakup tentang peraturan/peraturan

    &etentuan umum0 ruang lingkup0 penerima air terminal"0 penghantar

     penurunan0 pembumian0 %angunan yang mempunyai antena0 1erobong yang lebih

    tinggi dari +( m0 pemeriksaan dan pengu!ian0

     pengesahan0 ketentuan pidana0 aturan peralihan0 dan ketentuan penutup

     

    Fungsi Penangkal petir

    2ungsi Penangkal petir adalah perangkat yang digunakan untuk menyalurkan

    listrik dari petir ke tanah. Penangkal petir diperlukan agar aliran listrik dari petir bisa

    3di!inakkan4 sehingga tidak membahayakan struktur atau makhluk hidup.

    1ara &er!a Penangkal Petir 

    1ara ker!a penangkal petir adalah saat muatan listrik negatif di bagian bawah

    awan sudah tercukupi0 maka muatan listrik positif di tanah akan segera tertarik. $uatan

    listrik kemudian segera merambat naik melalui kabel konduktor 0 menu!u ke u!ung

     batang penangkal petir.

    &etika muatan listrik negatif berada cukup dekat di atas atap0 daya tarik 

    menarik antara kedua muatan semakin kuat0 muatan positif di u!ung/u!ung penangkal

     petir tertarik ke arah muatan negatif.

    Pertemuan kedua muatan menghasilkan aliran listrik. Aliran listrik itu akan mengalir ke

    dalam tanah0 melalui kabel konduktor0 dengan demikian sambaran petir tidak mengenai

     bangunan tetapi dinetralisirkan kedalam tanah.

  • 8/18/2019 presentasi petir

    3/10

    TIPE-TIPE PENYALUR PETIR 

    +. FRANKLIN ROD

    Penangkal Petir Franklin adalah rangkaian !alur konduktor dari atas bangunan

    ke sisi bawah*grounding dengan !alur kabel 5unggal satu buah kabel penurunan".

    dengan dasar pemikiran bahwa petir akan condong menyambar dari sisi atas 0 sehingga

    efisiensi dan penghematan material bahan bisa dilakukan.

    Prinsip ker!a dari penyalur ini adalah apabila petir menyambar air terminal0

    maka arus petir ini akan di alirkan ke dalam tanah melalui saluran penurun down

    1onductor". Down 1onductor ini terhubung dengan elektroda pentanahan yang akan

    menghamburkan arus petir tersebut kedalam bumi. #ehingga bila ter!adi arus akibat

    sambaran petir akan langsung dialirkan atau di salurkan kedalam tanah oleh system

     penyalur petir ini0 bangunan beserta peralatannya yang ada di lindungi oleh penyalur 

     petir ini. Alat ini berupa kerucut tembagadengan daerah perlindungan berupa kerucut

    ima!iner dengan sudut puncak ++)°. Agar daerah perlindungan besar0 franklin rod

    dipasang pada pipa besidengan tinggi +/6 meter". makin !auh dari franklin rod makin

    lemah perlindungan di dalam daerah perlindungan tersebut.

  • 8/18/2019 presentasi petir

    4/10

    2. FARADAY A!E " SAN!KAR FARADAY

    Untuk mengatasi kelemahan franklin rod karena adanya daerah yang tidak 

    terlindungi dan daerah perlindungan melemah bila !arak makin !auh dari franklin rod/

    nya maka dibuat system faraday cage. 2araday cage mempunyai system dan sifat

    seperti franklin rod0 tapi pemasangannya di seluruh permukaan atap dengan tinggi tiang

    yang lebih rendah. 'angkaian !alur elektris dari bagian atas bangunan menu!u

    tanah*grounding dengan beberapa !alur penurunan kabel0 sehingga menghasilkan !alur 

    konduktor berbentuk berbentuk sangkar melindungi bangunan dari sambaran petir 

    #istem pemasangan dibuat meman!ang sehingga !angkauannya lebih luas darisistem 2ranklin tetapi %iaya sedikit mahal dan menggangu keindahan.

    PE'L7NDUN8AN9

    : Perlindungan bangunan dengan memasang !ala dengan konduktor untuk 

    menutupi permukaan dari bangunan

    : !arak antar kawat mendatar tidak melebihi )( m pada titik/titik yang tertentu

    diberi u!ung ;ertikal

  • 8/18/2019 presentasi petir

    5/10

    #. PENYALUR PETIR AKTIF"ELEKTROSTATIS

    Penyalur !enis ini memiliki kemampuan menyerap0 menerima0 dan

    menyalurkan petir kea rah tanah. Penyalur petir !enis ini memiliki kemampuanmenciptkan elektron bebas yang besar di awan sebagai Early #treamer Emission

    E#E" pada bagian puncak penyalur petir0 sehingga dapat mengantisipasi

    sambaran petir dengan aktif reaktif.

    Prinsip ker!anya adalah dengan menambah muatan pada u!ung batang

     penangkal petir agar petir selalu memilih u!ung untuk di sambar0 kemudian di

    alirkan langsung menu!u tanah atau di groundingkan.

  • 8/18/2019 presentasi petir

    6/10

    $A!IAN UTA%A PENYALUR PETIR 

    &. Kepala penagkal petir 'Split(er)

    terbuat dari batang tembaga yang u!ungnya berbentuk lancip.maksudnya0agar pelepasan

    muatan positif mudah terkumpul sehingga akan tepat pada saat menyambut lompatan

    muatan negatif awan dan cepat tersalurkan ke konduktor penyalur petir.

    2. Tiang " P*le

    Adalah bahan yang melapisi penghantar dari kepala ke ground0 biasanya terbuat dari

     pipa gal;anis

    #. K*n+ukt*r pen,alur petir '+*n *n+ut*r)

    terbuat dari kawat konduktor yang dipiiln dengan penampang minimal

    =(mm.konduktor ini dipasang secara ;ertikal di sisi luar bangunan dan hori>ontal di

    atas bangunan 0fungsinya untuk menyalurkan muatan listrik yang ditangkap oleh batang

     penagkap petir atau batang pembumian .

  • 8/18/2019 presentasi petir

    7/10

    /. $atang pe01u0ian 'gr*un+ing r*+)

    terbuat dari tembaga dengan diameter sekitar +.= cm 0pan!ang )/6m yang

    ditanamkan pada kedalaman minimal ?m atau sampai bertemu tempat pembumian yaitu

    tanah kering.batang pembumian ditempatan pada tempat pembumian grounding

     pit"0umumnya terbuat dari dinding bata ukuran =(@=(yang ditutup beton cor 0sebagai

    tempat persambungan konduktor penyalur petir dan batang pembumian.

  • 8/18/2019 presentasi petir

    8/10

    SYARAT

    • Pers,aratan pe0asangan $atang Penangkal Petir K*nensi*nal 3 

    %atang kon;ensional adalah batang tembaga kon;ensional yang u!ungnya

    runcing. %atang kon;ensional ini dibuat runcing karena muatan listrik mempunyai sifat

    mudah berkumpul dan lepas pada u!ung logam yang runcing kon;ensional itu.

    #ehingga dapat memperlancar proses tarik menarik dengan muatan listrik yang ada di

    awan. %atang runcing kon;ensional ini dipasang pada bagian puncak suatu bangunan *

    gedung.

    • Ka1el K*n+ukt*r " Ka1el $3

    &abel konduktor * kabel bc terbuat dar i !alinan kawat tembaga. Diameter

     !alinan kabel konduktor sekitar + cm hingga ) cm . &abel konduktor * kabel bc

     berfungsi meneruskan aliran muatan listrik dari batang bermuatan listrik ke tanah atau

     bumi. &abel konduktor * kabel bc tersebut dipasang pada dinding di bagian luar

     bangunan sebagai alat proteksi

    • Ka1el K*n+ukt*r " Ka1el $ 3

    &abel konduktor * kabel bc terbuat dari !alinan kawat tembaga. Diameter !alinan

    kabel konduktor sekitar + cm hingga ) cm . &abel konduktor * kabel bc berfungsi

    meneruskan aliran muatan listrik dari batang bermuatan listrik ke tanah atau bumi.

    &abel konduktor * kabel bc tersebut dipasang pada dinding di bagian luar bangunan

    sebagai alat proteksi

    • Te0pat Pe01u0ian ' eart4ing " gr*un+ing) Pers,aratan pe0asangan

    Penangkal Petir 3

    5empat pembumian grounding" berfungsi mengalirkan semua muatan listrik 

    dari kabel konduktor kabel bc" ke batang pembumian ground rod" yang tertanam di

    http://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htmhttp://www.penangkalpetir.my.id/index.htm

  • 8/18/2019 presentasi petir

    9/10

    tanah. %atang pembumian sebaiknya terbuat dari bahan tembaga murni0 dengan

    diameter +0= cm dan pan!ang sekitar +0- / 6 m .

  • 8/18/2019 presentasi petir

    10/10

    Serti5ikasi Disnaker Pen,alur Petir

    U!i kelayakan dan #ertifikasi Disnaker dari Penangkal petir merupakan hal

    utama dan wa!ib diperhatikan oleh pemilik ataupun pengelola bangunan dengan tu!uan

    menstandartkan dan mengu!i kelayakan secara teknis dari perangkat penyalur petir 

    yang di pasang dengan tu!uan akhir keamanan dan keselamatan peralatan dan

     personal" pada sebuah bangunan.

    Pelaksana pengu!ian dari instalasi dan sertifikasi adalah disnaker kota atau

    kabupaten setempat 0 dan bisa pula pihak ketiga sebagai pendamping dalam

     pengu!iannya .

    Peraturan tentang #ertifikasi Disnaker didalam pengu!ian Penyalur Petir sudah

    tertera dalam Undang Undang $enteri 5enaga &er!a '7 No. PE'. () * $EN * +,-, .

    Pengu!ian kelayakan penangkal petir dalam hal ini dilaksanakan oleh Desnaker 

    setempat. Desnaker Departemen 5enaga &er!a '7 dibawah naungan kementerian

    sekarang berubah men!adi Dinas 5enaga &er!a di bawah naungan pemerintah daerah.

    Disnaker melayani pihak konsumen dari mulai pemasangan instalasi sampai

    dengan penyelesaian i!in Disnakernya0 sedangkan untuk pengu!ian* sertifikasi

    kelayakan dari penyalur petir di sesuaikan dengan periodik masa berlaku i!in yang

    sudah ada ) tahunan".

    http://www.antipetir.com/sertifikasi-disnaker-penyalur-petirhttp://www.antipetir.com/sertifikasi-disnaker-penyalur-petirhttp://www.antipetir.com/sertifikasi-disnaker-penyalur-petirhttp://www.antipetir.com/sertifikasi-disnaker-penyalur-petirhttp://www.antipetir.com/sertifikasi-disnaker-penyalur-petir