Presentasi Kasus forensik

41
Univ ersita s T arumanag ara Bagian Ilmu Kedokteran Forensik RSUP DR. Sardjito  Y ogyakarta

description

kasus forensik

Transcript of Presentasi Kasus forensik

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    1/41

    Universitas Tarumanagara

    Bagian Ilmu Kedokteran Forensik

    RSUP DR. Sardjito

    Yogyakarta

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    2/41

    ANGGOTA KELOMPOK Rendy C. Manurung (406127007)

    Stephanie Octavia (406127015)

    Vita Noveryn (406127037) Ray Leonard J (406127045)

    Gita Larasastri Tarigan (406127113)

    Novenska A. R. Taba (406127114)

    Melisia (406127120)

    Varla Septrinidya G. (406127121)

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    3/41

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    4/41

    IDENTITAS PENYIDIK Nama: S

    Pangkat: Kompol

    NRP: 60020586 Nomor surat: B/08/IV/2013/Reskrim

    Tanggal surat: 16 April 2013.

    Tanggal otopsi: 16 April 2013.

    Peristiwa kasus: kasus kriminal

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    5/41

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    6/41

    IDENTITAS KORBAN Nama: Sdri. R

    Jenis kelamin: perempuan

    No. visum: 037/ 2013 Tanggal pemeriksaan: 16 April 2013

    Jenis kasus: kasus kriminal

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    7/41

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    8/41

    Berdasarkan surat permintaan penyidik, Nama: S, NRP:60020586, Pangkat: Kompol, jabatan kepala kepolisiansektor kalasan, Nomor Surat B/08/IV/2013/ Reskrim,tanggal surat 16 April 2013, maka tim kedokteran forensikdi bawah pimpinan dr. Martiana Suciningtyas, Sp.F dibantudr. Nila & dr. Idha pada hari rabu tanggal 17 april 2013 mulaipukul 08: 55 WIB sampai pukul 11: 50 WIB melakukan

    pemeriksaan luar dan dalam serta identifikasi di ruangotopsi RSUP DR. Sardjito, terhadap almarhumah, nama:Sdri R, umur: 16 tahun, jenis kelamin: perempuan, agama:Islam, alamat: dusun medelan RT 02/ RW 03,Umbulmartani, Ngemplak, Sleman akibat peristiwa

    jenazah tersebut ditemukan dalam keadaan meninggaldunia pada hari Selasa tanggal 16 April 2013 sekitar jam15:00 WIB di bulak persawahan sebelah utara dusunkringinan, tlukan selomartani kalasan Sleman (tepatnya disebelah selatan jembatan di bawah pohon bambu),selanjutnya dikirim di RSUP DR. Sardjito Yogyakarta.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    9/41

    MEDIKOLEGALPasal 133 KUHAP

    Ayat 1terpenuhi

    Ayat 2terpenuhi Ayat 3 tidak terpenuhi

    Pasal 134 KUHAP

    Ayat 1terpenuhi Ayat 2terpenuhi

    Berita acara penyerahan jenazahterpenuhi

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    10/41

    KEADAAN JENAZAHJenazah tidak berlabel.

    Jenazah terletak diatas meja otopsi dibungkus dengan

    kantong jenazah warna putih polos. Bungkus dibuka,jenazah dalam keadaan telanjang.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    11/41

    SIKAP JENAZAH Sikap jenazah diatas meja otopsi terlentang, dengan

    muka menghadap ke kiri, lengan kanan atas terpisahberada di samping kanan badan, lengan kiri atasterhadap lengan bawah membentuk sudut tiga puluhderajat, dengan telapak tangan kiri membukamenghadap ke depan di samping kepala, tungkaikanan terlepas dari tubuh berada di bawah badan,tungkai kiri terlepas dari tubuh berada di sampingkanan badan, telapak kaki berada di samping kanankepala.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    12/41

    Kaku Jenazah

    Tidak ada

    BercakJenazah

    Tidak dapatdinilai

    PembusukanJenazah

    Didapatkanpembusukanlanjutjenazah padaseluruhtubuh

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    13/41

    UKURAN JENAZAH Berat jenazah: ?

    Panjang jenazah: 162 cm

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    14/41

    KEPALA

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    15/41

    KEPALA Rambut: tinggal tulang dilapisi sebagian kulit dan otot

    yang sudah tidak utuh lagi. Rambut sisa sebagian warnahitam tidak beruban panjang 2,5 cm, mudah dicabut,

    dalam keadaan basah. Bagian yang tertutup rambut: di kepala bagian kiri 9 cm di

    atas tonjolan tulang alis tepat di sumbu tengah terdapatmemar warna kemerahan bentuk tidak beraturan, ukuran9 x 8 cm.Tepat 8 cm di belakang tulang rongga mata

    sebelah kanan terdapat memar warna kemerahan bentuktidak beraturan ukuran 11 x 7 cm. Tidak terdapat deriktulang. Seluruh sambungan tulang tengkorak kepala masihbelum menutup semua.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    16/41

    Dahi: Di dahi sebelah kanan tepat 2 cm di atas atap rongga mata 0,2

    cm dari sumbu tengah terdapat retak tulang memanjangmelintang berbentuk garis lurus dengan ukuran 10 cm.

    Tepat di ujungnya, 6,5 cm dari sumbu tengah terdapat patahtulang melesak berbentuk lonjong dengan ukuran 3,5 x 1 x 0,2

    cm. Di bawahnya terdapat retakan tulang yang merupakan

    rambatan dari patah tulang pertama yang merambat sampaike arah tengah sampai mendekati sumbu tengah berupa garismelintang sejajar rongga mata sepanjang 10 cm, ujungnya

    melengkung ke arah rongga mata. 4 cm dari pangkal retakan tulang pertama terdapat retak

    tulang berbentuk garis membujur sepanjang 2 cm berakhirhingga rongga mata.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    17/41

    Sudah hilang danseluruh tulangnyasudah terlepasdari tulang wajah

    Mata

    kanan Sudah hilang danseluruh tulangnyasudah terlepasdari tulang wajah

    Mata

    kiriSudah tidak ada

    Hidung

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    18/41

    Mulut: Mulut sudah tidak ada.

    Pada rahang bawah kiri belakang sebelah dalam terdapat warnakehitaman dengan ukuran 3 x 3 cm.

    Di tulang rahang bawah kanan sebelah luar terdapat 3 luka irissejajar, pertama 4 cm di depan sudut rahang terdapat luka irisberbentuk garis sepanjang 1 cm.

    Kedua, 2 cm di depannya juga terdapat luka iris berbentuk garisdengan arah miring ke bawah belakang dengan panjang 2 cm.

    Ketiga, 1,5 cm di belakang luka pertama terdapat luka berbentukgaris dengan arah miring ke bawah belakang.

    Gigi geraham ketiga atas dan bawah masih belum munculsepenuhnya.

    Sudut rahang kurang dari 1250

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    19/41

    Dagu sudah tidak adaDagu

    Pipi sudah tidak adaPipi Telinga sudah tidak ada

    Telinga Leher tinggal tulang diliputi

    sebagian otot.Leher

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    20/41

    DADA

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    21/41

    Dada:

    Dada sebelah kanan tinggal tulang iga. Dada sebelah kiri masih ada sebagian kulit dan otot,

    terlihat payudara di sebelah kiri.

    Di dada sebelah kiri bagian samping 14 cm dari sumbu

    tengah kiri 5 cm dari lipat bawah ketiak terdapat lukamemar warna biru kehitaman, bentuk tidak beraturan,dengan ukuran 8 x 9 cm.

    Perut: perut tinggal tulang yang bercerai berai disertai

    kulit & otot.Alat kelamin: kemaluan tinggal tulang yang bercerai

    berai disertai kulit dan otot. Tulang ekor pendek danlebar lebih oblique, bagian atas kurang melengkung,

    sudut costovertebrae lebih menonjol.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    22/41

    ANGGOTA ATAS

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    23/41

    Anggota atas kanan:

    Lengan atas: lengan atas hanya tinggal tulang. Tidakterdapat patah tulang.

    Lengan bawah: lengan bawah hanya tinggal tulang.Terdapat patah tulang miring di seperempat ataspangkal tulang hasta, terdapat retak tulang melingkar diseperempat bawah.

    Tangan: terdapat patah tulang di ujung tulangkelingking kanan. Di pergelangan tangan bagian atasterdapat sebagian otot. Pada ruas ketiga jari kedua,ketiga, dan keempat terdapat patah tulang.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    24/41

    Anggota atas kiri:

    Lengan atas: sebagian kulit sudah terbuka dan sebagiansudah terlihat tulang. lengan atas kiri terdapatpembusukan pada 1 cm di bawah pertemuan sendi bahu

    dengan tulang selangka. Pembusukan dengan sisatulang 5 x 2 cm masih tampak sisa kulit.

    Lengan bawah: Masih terdapat kulit otot dan tulang.lengan bawah kiri bagian dalam terdapat pembusukan

    merata. Tidak terapat luka dan derik tulang. Tangan: masih terdapat kulit otot dan tulang. telapak

    tangan bagian dalam warna kemerahan, bagian ujung-ujung jari berwarna kehitaman.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    25/41

    ANGGOTA BAWAH

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    26/41

    Anggota bawah kanan:

    Paha: paha hanya tinggal tulang. Lingkar tulang pahakanan 7,5 cm, panjang 42 cm, pada ujung belakangnyaterdapat luka bakar dengan diameter 6 cm.

    Tungkai bawah: setengah tungkai bawah bagian atastinggal tulang. Setengah tungkai bawah bagian bawahmasih tersisa sebagian kulit dan otot, dan sudahmembusuk. Pada sepertiga tungkai bawah bagian atas

    terdapat patah tulang betis. Kaki: masih terdapat kulit, otot dan tulang lengkap. kaki

    mengalami pembusukan. Ukuran telapak kaki kanan 22x 9 cm. tidak terdapat luka dan derik tulang.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    27/41

    Anggota bawah kiri:

    Paha: paha tersisa tulang dengan segumpal otot bagianpangkal paha. Di bagian tengah belakang terdapat luka

    bakar dari pangkal kurang lebih 10 cm dengan ukuran15,5 x 2 cm. kepala tulang paha berwarna merah.

    Tungkai bawah: masih terdapat kulit, otot dan tulanglengkap. Tidak terdapat luka dan derik tulang.

    Kaki: pergelangan kaki kiri sampai punggung kakiberwarna kemerahan merata. Ukuran telapak kaki 22 x8 cm. tidak terdapat luka dan derik tulang.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    28/41

    Punggung

    Masih terdapat otot dan tulang. Punggung

    tidak ada memar, luka, dan derik tulang.

    Pantat

    Pantat sudah tidak ada.

    Dubur Dubur sudah tidak ada.

    Bagiantubuh lain

    -

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    29/41

    PEMERIKSAAN DALAM Setelah kulit dada dibuka, terdapat memar pada sisi sebelah kiri

    luar seluas organ dalam hancur karena busuk, kecuali jantung.

    Jantung:

    Ukuran jantung 12 x 8 x 3 cm, berwarna pucat, konsistensi kenyal. Pada pembukaan jantung, lubang antara bilik kiri dan serambi kiri

    & lubang antara bilik kanan selebar 2,8 cm.

    Keadaan klep jantung warna abu-abu, pada perabaan teraba licin.

    Tebal otot bilik kiri 6 mm, serambi kiri 2 mm, bilik kanan 4 mm,serambi kanan 2 mm. arteria coronaria dibuka tidak ada sumbatan.

    Aorta, lingkaran 5 cm, klepnya berwarna putih.

    Arteria pulmonalis dibuka, ukuran lingkaran 7 cm, klepnyaberwarna pucat keabuan dan tidak ada kekakuan.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    30/41

    Sudah hancur karena busukParu-paru kanan

    Sudah hancur karena busukParu-paru kiri

    Sudah hancur karena busukHati

    Sudah hancur karena busukLimpa

    Sudah hancur karena busukGinjal kanan

    Sudah hancur karena busuk

    Ginjal kiri

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    31/41

    Lambung, usus halus, usus besar:

    Lambung terdapat cairan kental berwarna merahkecokelatan.

    Usus halus dan usus besar sudah hancur/ busuk

    Kepala: otak sudah hancur

    Leher: -

    Alat-alat dalam yang lain: -

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    32/41

    PEMERIKSAAN LABORATORIUM Gol. Darah: tidak dapat dilakukan

    Alkohol dalam darah: tidak dapat dilakukan

    Parasitologi: menunggu hasil Toksikologi: menunggu hasil

    Mikrobiologi: tidak dilakukan

    PA: menunggu hasil

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    33/41

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    34/41

    PERKIRAAN SAAT KEMATIAN

    KakuJenazah

    Tidak dapatdinilai

    BercakJenazah

    Tidak dapatdinilai

    Pembusukan

    Didapatkan padaseluruh tubuh

    > 48 jam

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    35/41

    PERKIRAAN SEBAB KEMATIAN Penyebab kematian

    Trauma tumpul pada kepala dan dada

    Mekanisme kematian Perdarahan akibat trauma tumpul pada kepala.

    Cara kematian

    Tidak wajarkekerasan

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    36/41

    TANDA TRAUMA TUMPUL PADA PASIEN Memar pada bagian kepala kiri, tulang atap rongga

    mata sebelah kanan, dan dada sebelah kiri.

    Retak tulang di dahi sebelah kanan, di tulang hastakanan,

    Patah tulang melesak pada dahi sebelah kanan, ruasjari ke-2,3,4 kanan,

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    37/41

    TANDA TRAUMA TAJAM PADAPASIEN

    Luka iris pada rahang bawah kanan

    TANDA LUKA BAKAR PADAPASIEN

    Luka bakar pada tulang paha kanan.

    Luka bakar pada paha kiri bagian tengahbelakang.

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    38/41

    ASPEK MEDIKOLEGAL

    KUHAP PASAL133 AYAT 1

    Terpenuhi

    KUHAP PASAL133 AYAT 2

    Terpenuhi

    KUHAP PASAL133 AYAT 3

    Tidakterpenuhi

    KUHAP PASAL134

    Terpenuhi

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    39/41

    KESIMPULANJenazah diperkirakan berjenis kelamin perempuan

    dengan panjang badan sekitar 162 cm, perkiraan usia16-24 tahun (I.7b,f;I.9;I.11;I.13)

    Terdapat patah tulang dan memar pada kepala dada,kedua tulang panggul, patah tulang hasta kanan danpangkal tulang betis kanan akibat kekerasan tumpul(I.7b,c;II.18;I.12;I.13)

    Saat kematian lebih dari 72 jam

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    40/41

    Pert

    UGM: knp hanya jantung yang belum membusuk? Berat

  • 5/28/2018 Presentasi Kasus forensik

    41/41

    UGM: knp hanya jantung yang belum membusuk? Beratjantung dll?

    Apri: kuku mengecil, krn proses nekrosis ato dibakar?

    Connie,UGM: hal6, anggota atas kiri;tangan, telapaktgn merah,ujung jari kehitaman.. Knp? Mirasberpengaruh atau tidak?

    Valey;UGM: post mortem & antemortem pada kasus

    ini? Sekar;UGM :parasitologi, cara identifikasi jenazah jika

    tidak ada data dari penyidik?

    Irham;UGM: kesimpulan, bgmn menentukan umur?

    Halwan;UGM: basis cranii bagian k bawah hilang,bagian bwh orbita lukanya seperti apa?

    Edwin;UGM: perut: tulang tercerai berai???